Stabilitas Sosial Dimulai dari Desa: Danrem 083 Beri Ceramah Kebangsaan bagi Kades Sidoarjo

  Malang — Dalam rangkaian Pelatihan “Desa Beraksi”, Danrem 083/Baladhika Jaya Kolonel Inf Kohir memberikan ceramah penguatan wawasan kebang...

 


Malang — Dalam rangkaian Pelatihan “Desa Beraksi”, Danrem 083/Baladhika Jaya Kolonel Inf Kohir memberikan ceramah penguatan wawasan kebangsaan kepada Kepala Desa se-Kabupaten Sidoarjo, Rabu (3/12/2025). Pembekalan tersebut menitikberatkan pada pentingnya menjaga marwah jabatan dan kehormatan sebagai aparatur negara.


Melalui tema refleksi diri untuk Indonesia jaya, Danrem mengajak peserta mengevaluasi kembali kualitas kepemimpinan dan tanggung jawab moral yang melekat pada jabatan kepala desa. Ia menegaskan bahwa pemimpin desa harus menjadi figur yang memberikan kepastian dan perlindungan bagi masyarakat.


“Setiap aparatur desa memegang amanah negara. Jangan merusak kepercayaan publik dengan tindakan yang tidak sesuai aturan,” tegas Danrem 083/Bdj Kolonel Inf Kohir.


Dalam pembekalan tersebut, Danrem menyampaikan bahwa stabilitas sosial di desa sangat dipengaruhi oleh keteladanan pemimpinnya. Disiplin, kebersihan tata kelola, serta kemampuan mengayomi masyarakat merupakan unsur penting yang harus dijaga.


Ia juga menyoroti peran strategis desa dalam menjaga ketahanan nasional. Desa yang dikelola dengan baik akan memperkuat ikatan sosial serta meningkatkan efektivitas pembangunan.


Pembekalan ini diharapkan dapat memperkuat komitmen kepala desa dalam menjalankan tugas secara profesional dan menjunjung tinggi etika jabatan.(Penrem083)

COMMENTS

Nama

Bali,20,Daerah,14,Daftar Alamat,3,Hukum,2,Indonesia,1,Info,51,Jatim,89,Kalsel,35,Kesehatan,6,Kriminal,5,Lombok,1,Malang,1,Nasional,22,News,294,NTT,6,Papua,4,Tips,1,
ltr
item
Indo Nitizen: Stabilitas Sosial Dimulai dari Desa: Danrem 083 Beri Ceramah Kebangsaan bagi Kades Sidoarjo
Stabilitas Sosial Dimulai dari Desa: Danrem 083 Beri Ceramah Kebangsaan bagi Kades Sidoarjo
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhjoS8YMBgb8qgUBQJC1-EDle5El_I1JXxxpOxboEYm88TYvUybuPvy4XIvt0MZ7v1zuHvs_zC_VbYOkeaKIvyYHrYOBPOFirBtvGMXDERMOPSK-kiYazzKflIyZZ71oPmkP3neYJjts_XswrihQajt2DabPDKMpbSN3-4WxLyaouNPrj4Gz2gniH6pd2AV/w640-h426/1001256327.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhjoS8YMBgb8qgUBQJC1-EDle5El_I1JXxxpOxboEYm88TYvUybuPvy4XIvt0MZ7v1zuHvs_zC_VbYOkeaKIvyYHrYOBPOFirBtvGMXDERMOPSK-kiYazzKflIyZZ71oPmkP3neYJjts_XswrihQajt2DabPDKMpbSN3-4WxLyaouNPrj4Gz2gniH6pd2AV/s72-w640-c-h426/1001256327.jpg
Indo Nitizen
https://www.indonitizen.com/2025/12/stabilitas-sosial-dimulai-dari-desa.html
https://www.indonitizen.com/
https://www.indonitizen.com/
https://www.indonitizen.com/2025/12/stabilitas-sosial-dimulai-dari-desa.html
true
4520024189039411631
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy